Pengaturan Font pada Program WordPad

PENGGUNAAN PERINTAH-PERINTAH
PADA GRUP FONT

Setelah kita selesai mengetik naskah, maka langkah selanjutnya adalah mengatur font. Dalam mengatur font ini terdapat di menu Home, grup Font. Pada grup Font terdapat beberapa perintah yang harus diketahui, antara lain :
  • Kotak Font, yang menampilkan berbagai macam pilihan jenis font.
  • Kotak Font Size, menampilkan berbagai macam pilihan ukuran font.
  • Kotak Font Style, menampilkan berbagai macam pilihan model font. Untuk model font ini dibagi  menjadi 4 macam, antara lain : 
                  a. Model font normal atau Regular;
                  b. Model font tebal atau Bold (B);
                  c. Model font miring atau Italik (I);
                  d. Model font tebal dan miring atau Bold Italik (B I). 
  • Effect Tulisan (U), yang berguna untuk memberi garis bawah tulisan.
  • Supcript, untuk memberi index bawah tulisan.
  • Supercript, untuk memberi index atas tulisan.
  • Text Color, untuk memberi warna tulisan.
Berikut ini gambar dari grup font beserta perintah-perintah :


Urutan langkah mengatur tulisan sebagai berikut :
  •  Sorotlah text yang akan diatur
  •  Tentukan jenis font, ukuran font dan model font
  •  Jika perlu tentukan warna font
  •  Klik sembarang tempat untuk menghilangkan tanda blok
Terima kasih Anda telah membaca artikel ini dan Jangan ragu untuk selalu mempraktikkan...

Comments

Popular posts from this blog

Pengenalan Program WordPad

PROSEDURE INPASSING GURU NON PNS 2013

Penggunaan Perintah-Perintah pada Office Button Program WordPad